Profile
Title : Strongest Deliveryman (최강 배달꾼)
Director: Jeon Woo-Sung
Writer: Lee Jung-Woo
Network: KBS2
Episodes: 16
Release Date: August 4 – September 23, 2017
Runtime: Fridays & Saturdays 23:00
Country: South Korea
Plot
Cerita tentang cinta dan pria sukses yang tiba-tiba menjadi CEO sebuah perusahaan aplikasi pengiriman.
Cast
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
Ko Gyung-Pyo | Chae Soo-Bin | Kim Sun-Ho | Go Won-Hee |
as Choi Gang-Soo | as Lee Daan A | as Oh Jin Gyu | as Lee Ji-Yoon |
Other cast
Jo Hee-Bong as Jang Dong Soo
Ye Soo-Jung as Jung im
Lee Min-Young as Soon Ae
Kim Ki-Doo ae Baek Gong Gi
Heo Ji-Won as Min Chan
Kang Bong-Sung as Byeong Soo
Jung Ik-Han as Young Taek
Kim Min-Seok as Ho Young
Review
Drama dari KBS2 yang menggantikan slot The Best Hit ini di awal penayangannya mendapatkan rating sebesar 5,6%. Mimin merasa memang sudah saatnya Ko Gyung-Pyo main menjadi main role dalam drama. Setelah drama terdahulunya Jeaolusy Incarnate dan Chicago Typewriter dia menjadi second role.
Cerita dari drama ini sendiri cukup menarik. Awalnya mimin pikir dari judulnya memngingatkan mimin sama drama Strong Woman Do Bong Soon. Apakah dia punya kekuatan super ya? ternyata tidak..
Strong di sini lebih diartikan dalam kehidupan nyata, sesuatu yang tidak terlihat. Dimana dia menjadi Stronggest deliveryman karena kekuatan relasinya. Semua Delivery makanan di wilayah Seol merupakan temannya. Setiap 3 bulan dia berpidah pekerjaan di Seol bertujuan untuk mencari informasi tentang ibunya.
Dia berusaha menyusuri setiap sudut kota Seoul dengan bekerja sebagai delivery man. Dengan kekuatan koneksi yang dimilikinya dia berusaha agar bisa memberi hukuman kepada orang kaya, yang tidak bertanggung jawab. Tentulah itu tidak mudah, karena orang kaya mempunyai kekuasaan yang tinggi juga di Seoul.
Drama ini juga bercerita tentang persahabatan. Romance comedy yang membuat senyum-senyum dan ketawa. bagi yang suka genre ini sangat recomended untuk disaksikan